Buku : Bila Hati Rindu Menikah
Penulis : Mas Udik AbdullahMenikah adalah sunnah yang sudah dicontohkan oleh Rasulullah SAW untuk menjaga seseorang dari berbuat maksiat dan untuk menyalurkan syahwat kepada yang halal dan diridhoi oleh Allah Azza wa Jalla. Merindukan seseorang yang akan menjadi pendamping merupakan hal yang fitrah. Apalagi jika usia makin tidak muda lagi. Namun ada banyak hal yang menjadi kebimbangan bagi seseorang yang hendak menikah. Ada rasa ragu, ketakutan dan keraguan yang timbul dikarenakan oleh alasan-alasan tertentu. Alasan-alasan yang muncul seringkali perihal ekonomi, atau bisa juga masalah pekerjaan .Ada yang bahkan siap secara ekonomi dan batin, namun jodoh tak kunjung mendekat. Kalau masalah-masalah yang muncul seperti itu, maka apa solusi yang harus dilakukan, sehingga kita bisa menghilangkan rasa ragu dan bimbang, menumbuhkan keberanian untuk segera menikah, serta ikhtiar-ikhtiar yang harus dilakukan untuk menyambut datangnya jodoh pujaan hati.
Dengan menikah maka kesempurnaan dien tercapai. Dengan berada di samping kekasih hati yang halal, maka kedamaian dan ketentraman hati akan senantiasa menyertai. Namun kenapa para aktivis dakwah masih saja diliputi kebimbangan dan keraguan ketika berhadapan dengan situasi seperti ini? Para pengemban dakwah yang masih mengalami dilema seperti ini harus membaca buku ini, agar muncul keberanian dan kesiapan dalam menyambut misi mulia.
Apakah kita akan terus-menerus terbelit dengan masa penantian yang tak tahu kapan akan berakhir?Harga buku : 30.000
Bila malam sudah terasa sepi dibandingkan dengan masa-masa sebelumnya
Bila hangatnya persahabatan tak lagi cukup untuk mencurahkan isi hati
Bila hati merindukan belaian kasih sayang di kala resah
Bila hati mendambakan pelindung dan pemberi motivasi di saat dirinya lemah
Untuk order,
LINE : @bukuhanan (search ID pakai tanda '@' ) atau klik link http://line.me/ti/p/%40bukuhanan
BBM : DA2DA891 atau 5FD77E77
WA only : 0823-3827-8720 atau 081-556-467-598.
0 comments:
Post a Comment